20 Oct 2023 | 13:00 - 14:00 |
Main Program / Main Program 20 Oct | 4-Day or 1-Day Main Program Pass |
Valley Stage @Taman Baca. Jl Raya Sanggingan Ubud (Google Maps) | |
4 DAY PASS 1 DAY PASS |
Writing permits individuals to delve into their thoughts and emotions, fostering a heightened comprehension of oneself. Through the act of putting pen to paper, one can analyze experiences, acquire fresh insights, and unveil concealed facets of their personality or life. Writing facilitates self-discovery by furnishing a secure and introspective arena for reflection and growth. Henry Manampiring, Lala Bohang, and Rain Chudori wrote in order to discover their true selves. Along their journey of self-discovery, Manampiring discusses how Stoic philosophy aided him in conquering anxiety and leading a more mindful life. In In the Middle of Everything, Bohang contemplates the transitional spaces humans undergo when transitioning from one place to another. Rain Chudori, in Imaginary City, uncovers the profound link between emotions and places.
Dunia kepenulisan memungkinkan manusia untuk menyelami pikiran dan perasaan mereka, memupuk pemahaman yang tinggi akan diri sendiri. Melalui ikhtiar mengguratkan pena di atas kertas, seseorang dapat menganalisis berbagai pengalaman hidup, mendapatkan wawasan segar, juga mengungkap sisi-sisi kehidupan atau kepribadian mereka yang sebelumnya tersembunyi. Kegiatan menulis dapat menjembatani penemuan diri sendiri dengan menyempurnakan ruang aman sekaligus introspektif untuk merenung dan mengembangkan diri. Henry Manampiring, Lala Bohang, dan Rain Chudori menulis supaya dapat menemukan siapa diri mereka sebenarnya. Sepanjang perjalanan penemuan diri mereka, Manampiring membahas bagaimana filosofi Stoik membantunya mengatasi kecemasan dan menjalani hidup yang lebih berkesadaran. Dalam In the Middle of Everything, Bohang merenungkan ruang-ruang transisional yang dikunjungi manusia saat beralih dari satu tempat ke tempat lainnya. Rain Chudori, dalam Imaginary City mengungkap tautan mendalam antara emosi dan tempat-tempat.
Dewi Kharisma Michellia is an Indonesian writer, translator, and editor. Her works encompass the novel Surat Panjang tentang Jarak Kita yang Jutaan Tahun Cahaya from 2013, and the short story …
Henry Manampiring is the author of The Alpha Girl’s Guide and Filosofi Teras. He is an Indonesian advertising practitioner with over 20 years of brand and communication strategy expertise. He …
Rain Chudori, a nomadic author and curator, co-founded Peron House and runs Moment Studio. She is the curator of Comma Books, an imprint of Gramedia Publishing. Her notable books include …
Lala Bohang, born in Makassar and a graduate of Parahyangan University’s School of Architecture, is a talented visual artist and writer. Since 2009, she has participated in various group exhibitions …